Rabu, 23 Februari 2011

Menghilangkan tulisan Beranda ,Posting lama


Image and video hosting by TinyPicUntuk mengganti tulisan Old Entries, New Entries, Home atau Postingan Lama/Postingan Baru/Beranda pada Blogger kita membutuhkan pengeditan kode HTML pada template. Langkah ini berguna jika anda merasa bosan dengan tulisan atau tampilan standar blogger tersebut.

Anda dapat mengubah tulisan di atas menjadi tulisan lain atau bisa juga gambar. Berikut langkahnya:

Pertama Login Blogger, pilih Rancangan, Edit HTML, centang kotak Expand Template Widget.

Langkah selanjutnya search kode berikut (dengan menekan F3):

<div id='main-wrapper'>
<b:section class='main' id='main' showaddelement='no'>
<b:widget id='Blog1' locked='true' title='Posting Blog' type='Blog'>
<b:includable id='nextprev'>
<div class='blog-pager' id='blog-pager'>

<b:if cond='data:newerPageUrl'>
<span id='blog-pager-newer-link'>
<a class='blog-pager-newer-link' expr:href='data:newerPageUrl' expr:id='data:widget.instanceId + &quot;_blog-pager-newer-link&quot;' expr:title='data:newerPageTitle'><data:newerPageTitle/></a>
</span>
</b:if>

<b:if cond='data:olderPageUrl'>
<span id='blog-pager-older-link'>
<a class='blog-pager-older-link' expr:href='data:olderPageUrl' expr:id='data:widget.instanceId + &quot;_blog-pager-older-link&quot;' expr:title='data:olderPageTitle'><data:olderPageTitle/></a>
</span>
</b:if>

<b:if cond='data:blog.homepageUrl != data:blog.url'>
<a class='home-link' expr:href='data:blog.homepageUrl'><data:homeMsg/></a>
<b:else/>
<b:if cond='data:newerPageUrl'>
<a class='home-link' expr:href='data:blog.homepageUrl'><data:homeMsg/></a>
</b:if>
</b:if>

</div>

Lanjut ke langkah berikutnya, ganti tulisan berwarna seperti tulisan <data:homeMsg/> dengan kata yang anda inginkan seperti selanjutnya, sebelumnya, teras depan.

Jika ingin mengubahnya menjadi gambar cukup ganti dengan alamat gambar anda yang sudah di upload, dengan ketentuan penulisan:
<img src="http://anime7.graphic.googlepages.com/home_post.png"/>
ganti tulisan kuning dengan alamat gambar anda.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar